16 Tetapi kamu akan menerima kuasa kalau Roh Kudus turun ke atas kamu dan kamu akan menjadi saksi-Ku di Yerusalem dan di seluruh Yudea dan Samaria dan sampai ke ujung bumi (Kisah Para Rasul 1:8)
17 Dan ketahuilah Aku menyertai kamu senantiasa sampai kepada akhir zaman (Matius 28:20)
18 Marilah kepada-Ku semua yang letih lesu dan berbeban berat Aku akan memberi kelegaan kepadamu (Matius 11:28)
19 Pikullah kuk yang Kupasang dan belajarlah pada-Ku karena Aku lemah lembut dan rendah hati dan jiwamu akan mendapat ketenangan (Matius 11:29)
20 Sebab kuk yang Kupasang itu enak dan beban-Ku pun ringan (Matius 11:30)